Judul postingan RSS Feed : Drawing Liga Champions Hasilkan Homecoming untuk Angel Di Maria, Haaland, Lewandowski, dan Giroud
link : Drawing Liga Champions Hasilkan Homecoming untuk Angel Di Maria, Haaland, Lewandowski, dan Giroud
Drawing Liga Champions Hasilkan Homecoming untuk Angel Di Maria, Haaland, Lewandowski, dan Giroud
August 26, 2022 at 07:33AM Feed Digital:TRIBUNNEWS.COM- Hasil undian liga Champions 2022-2023 membuat beberapa pemain akan menghadapi mantan klub yang pernah dibelanya di masa lalu.
Sedikitnya ada 6 pemain yang berdasarkan hasil undian liga Champions 2022-2023 akan menghadapi mantan klub yang dibelanya di masa lalu.
Keenam pemain itu akan reuni kembali dengan mantan klubnya setelah mengetahui hasil undian liga Champions 2022-2023.
Di antaranya adalah Angel di Maria, Tanguy Ndombele, Erling Haaland, Robert Lewandowski, Olivier Giroud, dan Calvin Bassey.
Baca juga: Hasil Undian Penyisihan Liga Champions Barcelona Segrup Bayern Muenchen, Milan & Chelsea, PSG & Juve
Angel Di Maria akan reuni pada laga PSG Vs Juventus. Tidak cuma itu, Angel Di Maria juga akan bereuni dengan mantan klubnya yang lain yaitu Benfica.
Sebelum bermain di Juventus, Angel di Maria pernah bermain di PSG pada 2015–2022, dan juga Benfica 2007–2010.
Pemain lain yang akan reuni dengan mantan klub adalah Robert Lewandowski pada saat laga Barcelona Vs Bayern Munich.
Erling Haaland juga akan bereuni dengan mantan klubnya pada laga Manchester city Vs Borussia Dortmund.
Demikian pula dengan Olivier Giroud, yang akan mengenang masa lalunya pada saat duel antara AC Milan Vs Chelsea.
Tanguy Ndombele juga akan berjumpa dengan mantan klubnya pada saat laga Napoli Vs Tottenham.
Tribunnews.com
Demikianlah Artikel Drawing Liga Champions Hasilkan Homecoming untuk Angel Di Maria, Haaland, Lewandowski, dan Giroud
Anda sekarang membaca artikel Drawing Liga Champions Hasilkan Homecoming untuk Angel Di Maria, Haaland, Lewandowski, dan Giroud dengan alamat link https://subscribe-id.blogspot.com/2022/08/drawing-liga-champions-hasilkan.html
No comments: