Polemik wasiat Dorce Gamalama: Pemakaman sesuai jenis kelamin awal atau berdasarkan putusan pengadilan?
Judul postingan RSS Feed : Polemik wasiat Dorce Gamalama: Pemakaman sesuai jenis kelamin awal atau berdasarkan putusan pengadilan?
link : Polemik wasiat Dorce Gamalama: Pemakaman sesuai jenis kelamin awal atau berdasarkan putusan pengadilan?
Polemik wasiat Dorce Gamalama: Pemakaman sesuai jenis kelamin awal atau berdasarkan putusan pengadilan?
February 05, 2022 at 02:02AM Feed Digital:Perdebatan terkait pemakaman transgender mengemuka di media sosial setelah figur publik Dorce Gamalama menyampaikan wasiat agar diperlakukan sebagai perempuan ketika dia meninggal dunia.
Melalui perbincangan di akun Youtube Denny Sumargo, Dorce mengaku dirinya sudah berkelamin perempuan.
Berdasarkan penelusuran BBC News Indonesia melalui Direktori Putusan Mahkamah Agung, identitas gender Dorce juga telah diakui secara sah oleh pengadilan.
Pengadilan Negeri Surabaya mengabulkan permohonan pergantian jenis kelamin Dedi Yuliardi Ashadi menjadi Dorce Ashadi atau yang lebih dikenal sebagai Dorce Gamalama.
Baca juga:
Namun pernyataan Dorce itu mengundang komentar dari sejumlah tokoh agama.
Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI), Muhammad Cholil Nafis, melalui akun Twitter-nya, mengatakan bahwa jenazah seorang transgender "diurus sebagaimana jenis kelamin awal dan asalnya".
Jenazah transgender itu diurus sebagaimana jenis kelamin awal dan asalnya ya. Jadi mengubah kelamin itu tak diakui dalam Islam sehingga ia hukumnya tetap seperti jenis kelamin pertama. Laki2 yg pindah perempuan disebut mukhannats dan perempuan yg mengubah ke laki2 itu mutarajjil
— cholil nafis (@cholilnafis) January 30, 2022
[removed][removed]
Pandangan berbeda datang dari Rektor Institut Studi Islam Fahmina -- lembaga pendidikan Islam yang berfokus pada kajian gender dan hak asasi manusia--, Dr KH Marzuki Wahid. Dia mengatakan bahwa keputusan pengadilan terkait identitas gender seseorang bisa menjadi acuan yang sahih untuk menentukan hukum Islam yang berlaku pada mereka.
Tribunnews.com
Demikianlah Artikel Polemik wasiat Dorce Gamalama: Pemakaman sesuai jenis kelamin awal atau berdasarkan putusan pengadilan?
Anda sekarang membaca artikel Polemik wasiat Dorce Gamalama: Pemakaman sesuai jenis kelamin awal atau berdasarkan putusan pengadilan? dengan alamat link https://subscribe-id.blogspot.com/2022/02/polemik-wasiat-dorce-gamalama-pemakaman.html
No comments: