Judul postingan RSS Feed : Chelsea vs Southampton, Liga Inggris, Momentum Tuchel Hapus Mimpi Buruk The Blues
link : Chelsea vs Southampton, Liga Inggris, Momentum Tuchel Hapus Mimpi Buruk The Blues
Chelsea vs Southampton, Liga Inggris, Momentum Tuchel Hapus Mimpi Buruk The Blues
October 02, 2021 at 05:35AM Feed Digital:TRIBUNNEWS.COM - Chelsea dijadwalkan akan melakoni laga kandang melawan Southampton pada lanjutan pekan ketujuh Liga Inggris, Sabtu (2/10/2021) malam ini.
Keseruan laga antara Chelsea vs Southampton akan dilangsung di Stamford Bridge, markas kebesaran The Blues.
Laga melawan Southampton seharusnya bisa menjadi momentum Thomas Tuchel untuk menghapus mimpi buruk yang sedang dilakoni timnya saat ini.
Setelah awal yang menawan dengan raihan berbagai hasil positif ternyata Chelsea malah menelan dua kekalahan beruntun.
Kekakalahan tipis dengan skor satu gol tanpa balas saat meladeni Manchester City dan Juventus menjadi bahan evaluasi Tuchel.
Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Bola Malam Ini: Liga Inggris, BRI Liga 1, Live Mola TV, SCTV & Indosiar
Baca juga: Jadwal Liga Inggris Malam Ini: Manchester United, Chelsea, & Arsenal Beraksi, Mulai Pukul 18.30 WIB
Tuchel pun diharapkan bisa segera kembali membawa Chelsea ke jalur kemenangan.
Southampton pun menjadi sasaran Chelsea untuk bisa bangkit kembali pada awal musim ini.
Jelang laga melawan Southampton, Tuchel telah menyiapkan strategi untuk meladeni permainan lawannya tersebut.
"Kami telah mengembangkan beberapa ide dan beberapa solusi untuk menghadapi tekanan tinggi tim lawan," ujar Tuchel dilansir laman resmi Chelsea.
"Kami harus mampu bermain baik, jika kami ingin lolos dari tekanan tinggi lawan di setengah lapangan kami sendiri,".
Tribunnews.com
Demikianlah Artikel Chelsea vs Southampton, Liga Inggris, Momentum Tuchel Hapus Mimpi Buruk The Blues
Anda sekarang membaca artikel Chelsea vs Southampton, Liga Inggris, Momentum Tuchel Hapus Mimpi Buruk The Blues dengan alamat link https://subscribe-id.blogspot.com/2021/10/chelsea-vs-southampton-liga-inggris.html
No comments: