Judul postingan RSS Feed : Tokoh Pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi Ditangkap dan Ditahan Militer, Buntut Konflik Pemilu
link : Tokoh Pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi Ditangkap dan Ditahan Militer, Buntut Konflik Pemilu
Tokoh Pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi Ditangkap dan Ditahan Militer, Buntut Konflik Pemilu
February 01, 2021 at 10:57AM Feed Digital:TRIBUNNEWS.COM - Tokoh politik Myanmar, Aung San Suu Kyi yang menjabat sebagai pemimpin Partai Liga Nasional untuk Demokrasi (NLD) yang memimpin Myanmar ditangkap.
Penahanan San Suu Kyi terjadi di tengah ketegangan antara pemerintah sipil dan militer.
Dilansir BBC, kondisi ini memicu kekhawatiran akan adanya kudeta dari militer.
Juru bicara NLD Myo Nyunt mengatakan kepada Reuters melalui telepon bahwa Suu Kyi, Presiden Win Myint, dan para pemimpin lainnya 'dijemput' pada dini hari.
"Saya ingin memberitahu orang-orang kami untuk tidak menanggapi dengan gegabah dan saya ingin mereka bertindak sesuai dengan hukum," katanya.
Myo Nyunt menambahkan bahwa mungkin dia juga akan ditahan sebentar lagi.
Tentara juga mengunjungi rumah menteri utama di beberapa daerah dan membawa mereka pergi, kata anggota keluarga.
Baca juga: Aung San Suu Kyi Ditangkap Hari Ini, Koneksi Internet dan Saluran Telepon Myanmar Terganggu
Baca juga: BREAKING NEWS : Tokoh Myanmar Aung San Suu Kyi Ditangkap Militer
Apa yang terjadi?
Bentrok antara pemerintah sipil dan militer Myanmar bermula adanya dugaan kecurangan pemilu November 2020.
Pada pemilihan November tahun lalu, Partai NLD memenangkan kursi untuk membentuk pemerintahan.
Tribunnews.com
Demikianlah Artikel Tokoh Pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi Ditangkap dan Ditahan Militer, Buntut Konflik Pemilu
Anda sekarang membaca artikel Tokoh Pemimpin Myanmar Aung San Suu Kyi Ditangkap dan Ditahan Militer, Buntut Konflik Pemilu dengan alamat link https://subscribe-id.blogspot.com/2021/01/tokoh-pemimpin-myanmar-aung-san-suu-kyi.html
No comments: