Judul postingan RSS Feed : Pemkot Ambon Gelar Pelatihan Pemandu Wisata Ambon, Menuju Masa New Normal
link : Pemkot Ambon Gelar Pelatihan Pemandu Wisata Ambon, Menuju Masa New Normal
Pemkot Ambon Gelar Pelatihan Pemandu Wisata Ambon, Menuju Masa New Normal
November 29, 2020 at 07:27AM Feed Digital:TRIBUNNEWS.COM, AMBON - Pemerintah Kota Ambon melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan tengah berjuang memulihkan sektor pariwisata, terlebih memasuki era kenormalan baru.
Hal ini dibuktikan dengan adanya upaya pembenahan dan peningkatan kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM), khususnya Pramuwisata.
Pelatihan Pemandu Wisata Tematik yang dilaksanakan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Ambon melibatkan 30 peserta yang terdiri dari Pramuwisata dan Pelaku Pariwisata di daerah itu.
Setelah penyajian materi di hari pertama pada Kamis (26/11/2020), kemudian peserta dilibatkan untuk mengikuti simulasi tour dengan mengunjungi beberapa objek wisata di hari kedua, Jumat (27/11/2020), seperti Gong Perdamaian Dunia, Patung Martha Christina Tiahahu, Desa Amahusu dan Pantai Namalatu.
Dari pantauan TribunAmbon.com di lapangan, selama pelaksanaan kegiatan simulasi, peserta diwajibkan untuk menjalankan protokol kesehatan.
Peserta terlihat antusias, terlebih saat mereka mempresentasikan materi tour di hadapan para observer dan peserta lain yang berperan sebagai wisatawan.
HALAMAN SELANJUTNYA====>>>>
Tribunnews.com
Demikianlah Artikel Pemkot Ambon Gelar Pelatihan Pemandu Wisata Ambon, Menuju Masa New Normal
Anda sekarang membaca artikel Pemkot Ambon Gelar Pelatihan Pemandu Wisata Ambon, Menuju Masa New Normal dengan alamat link https://subscribe-id.blogspot.com/2020/11/pemkot-ambon-gelar-pelatihan-pemandu.html
No comments: