Judul postingan RSS Feed : Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Spanyol, Real Madrid Geser Barcelona, Messi Mandul di El Clasico
link : Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Spanyol, Real Madrid Geser Barcelona, Messi Mandul di El Clasico
Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Spanyol, Real Madrid Geser Barcelona, Messi Mandul di El Clasico
March 02, 2020 at 08:31AM Feed Digital:TRIBUNNEWS.COM - Hasil, klasemen, dan top skor terbaru kompetisi Liga Spanyol musim 2019/2020 dapat anda simak dalam laga ini.
Real Madrid berhasil memetik kemenangan berharga saat menjamu Barcelona di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Senin (2/3/2020).
Gol Vinicius Junior dan Mariano Diaz berhasil membawa Real Madrid membungkam Barcelona sekaligus mengantarkan Los Blancos ke puncak klasemen sementara Liga Spanyol.
Lionel Messi kembali mandul dalam laga El Clasico untuk keempat kalinya secara beruntun.
Baca: Laga El Clasico Real Madrid vs Barcelona, Edisi ke-41 Sergio Ramos Hadapi Lionel Messi
Baca: Luiz Suarez Tentang Barcelona: Harapan untuk Messi, Braithwaite, hingga Puji Juru Gedor Inter Milan
Lebih tepatnya, pria asal Argentina tersebut selalu gagal mencetak gol semenjak kepergian Cristiano Ronaldo dari Real Madrid ke Juventus.
Walaupun demikian, Lionel Messi masih berada di puncak daftar top skor sementara Liga Spanyol dengan koleksi 18 gol.
Kemenangan Real Madrid atas Barcelona menjadi laga penutup pekan ke-26 Liga Spanyol.
Berkat kemenangan tersebut, Real Madrid kini berhasil menggeser posisi Barcelona dari puncak klasemen sementara.
Tim asuhan Zinedine Zidane kini telah mengoleksi 56 poin.
Real Madrid telah menorehkan hasil berupa 16 kali kemenangan, 8 hasil imbang, dan 2 kekalahan sejauh ini.
Tribunnews.com
Demikianlah Artikel Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Spanyol, Real Madrid Geser Barcelona, Messi Mandul di El Clasico
Anda sekarang membaca artikel Hasil, Klasemen dan Top Skor Liga Spanyol, Real Madrid Geser Barcelona, Messi Mandul di El Clasico dengan alamat link https://subscribe-id.blogspot.com/2020/03/hasil-klasemen-dan-top-skor-liga.html
No comments: